
AC adalah kebutuhan tersier bagi kehidupan manusia, AC
memungkinkan anda untuk membuat ruangan menjadi sejuk terutama bagi rumah yang
desainnya tanpa ventilasi seperti layaknya rumah – rumah zaman dahulu, sehingga
peranan AC untuk menyejukkan ruangan sangatlah penting. Memang desain rumah
calon diberi AC dibuat sebisa mungkin tidak memiliki ventilasi udara dan juga
pada bagian jendelanya dibuat serapat mungkin. Tujuannya adalah supaya ketika
sudah diberi AC, ketika AC dinyalakan udara dinginnya tidak keluar kemana –
mana, karena bila sampai keluar melalui ventilasi misalnya, sama saja bohong,
anda...